Tabungan Tapel Gangga

Tabungan Tapel Gangga (Tabungan Pelajar) adalah tabungan berjangka khusus bagi pelajar PAUD, SD, SMP dan SMA. Tabungan Tapel Gangga membantu untuk lebih disiplin dalam mengelola keuangan, membentuk karakter "gemar menabung", melatih mempersiapkan masa depan dan pengenalan dunia perbankan secara lebih dini. Tabungan Tapel Gangga hadir sebagai bentuk partisipasi BPR Gangga untuk peduli terhadap perkembangan generasi muda Indonesia, khususnya untuk membentuk "karakter" budaya menabung di kalangan pelajar.

Klik tombol di bawah ini untuk melakukan Pengajuan Rekening Tabungan.

Pengajuan Rekening Tabungan

Syarat dan Ketentuan Tabungan Tapel Gangga

NO PERSYARATAN USIA 0 < 18 TAHUN USIA > 18 TAHUN
A. IDENTITAS CALON NASABAH
1 KARTU KELUARGA YA TIDAK
2 AKTA KELAHIRAN YA TIDAK
3 KTP ORANG TUA YA TIDAK
4 KTP CALON NASABAH TIDAK YA
B. JENIS SETORAN
1. SETORAN PERBULAN SESUAI KESEPAKATAN SESUAI KESEPAKATAN
C. JENIS BUNGA BULANAN BULANAN
D. PENUTUPAN
1. SEBELUM JATUH TEMPO PINALTI 5% DARI SALDO AKHIR PINALTI 5% DARI SALDO AKHIR
E. KEUNTUNGAN
1. TIDAK DIKENAKAN BIAYA ADMINISTRASI.
2. SETORAN AWAL PEMBUKAAN REKENING MINIMUM RP100.000,- MAKSIMUM RP1.000.000,- DENGAN JANGKA WAKTU KONTRAK MINIMAL 1 TAHUN DAN MAKSIMAL 10 TAHUN.
3. PELAYANAN ANTAR JEMPUT.
4. SUKU BUNGA YANG MENARIK.
5. TABUNGAN ATAS NAMA SISWA.
6. DIJAMIN OLEH LPS (LEMBAGA PENJAMIN SIMPANAN).